|
bstation for pc |
Untuk bisa mengunduh atau download video di Bstation di Laptop, pertama-tama kita harus tahu cara membuka aplikasi Bstation di perangkat tersebut.
Tapi faktanya, Bstation atau Bilibili, tidak tersedia dalam bentuk software untuk PC atau Laptop. Aplikasi Bstation hanya untuk Android dan iOS, tidak untuk PC. Tapi Bstation punya situs, yang mana ia bisa dimanfaatkan untuk para perangkat yang tidak bisa mengunduh aplikasi ini.
Bstation versi web tersebut dapat dipakai untuk membuka, menonton dan membuat akun lalu berkomentar di video orang. Mirip seperti YouTube. Lewat Bstation web pula, kita bisa manfaatkan untuk mengunduh video-video yang diunggah kreator Bstation.
Cara Download Video di Bstation di Laptop/PC
Cara ini tidak bisa digunakan untuk mengunduh video anime. Tapi saya gak bisa konfirmasi sih bener-bener bisa atau gak. Coba kamu cek lewat software IDM, JDownloader 2 atau software unduh video untuk windows.
Langkah 1: Salin Link Video di Bstation
Untuk mengunduh video di Bstation, langkah pertama buka situs Bstation.tv. Terus cari video yang kamu inginkan dan salin link video yang akan kamu download. Kamu bisa salin link di PC/laptop kan? Link itu yang https:// itu lho, yang ada www. nya juga. Semoga paham.
Langkah 2: Buka Situs Download Video Bstation
Untuk download video dari Bstation, kami merekomendasikan memakai situs dari YouTube 4K Downloader.com. Kekurangan situs ini terlalu banyak iklan. Kamu dibawa ke halaman-halaman aneh buat lihat banyak iklan dulu sebelum download video. Tapi soal work atau enggak, dia work kok. Kita bisa pilih kualitas video, terus pilih mau unduh video, video tanpa suara atau audionya saja.
Alternatif pilihan lainnya, kalian bisa memakai IDM, atau JDownloader 2.
Langkah 3: Tempel Salinan Link Video
Setelah membuka situs YouTube4KDownloader, kemudian tempel link yang sudah kamu salin di Bstation.tv.
Lalu pilih kualitasnya dan unduh. Selesai. Kamu sudah berhasil download video di Bstation di Laptop atau PC kamu.
Penutup
Nah, itulah panduan mudah cara download video di Bstation menggunakan laptop atau PC Anda. Sangat mudah, bukan? Selamat mencoba.
Rekomendasi:
- Cara Download Video dari Bstation atau Bilibili ke Galeri Unduh video di Bstation sekarang bisa dilakukan dengan memakai tool Bstation downloader yang tersebar di internet. Modal salin link, tanpa unduh aplikasi, dengan buka tool (misalnya: youtube4kdownloader.com), kemudian enter dan…
- Cara Ganti Kualitas Video di Bstation, dari 240p sampai… cara ganti kualitas video bstation Setelah membahas cara download video btsation dan cara download subtitle di bstation, sekarang Cerdaskan.com akan membahas cara ganti kualitas video di Bstation. Kualitas video di…
- Cara Download Subtitle Bilibili atau Bstation aku cape Sebelumnya Cerdaskan.com sudah membahas cara download video di Bstation. Namun ternyata, susah sekali mencari cara download subtitle Bilibili. Ada satu situs yang menyediakannya, namanya adalah Downsub. Tapi hasilnya…
- Cara Download Video Instagram Tanpa Aplikasi Paling Praktis Cerdaskan.com - Download video Instagram tanpa aplikasi tentu saja bisa dan sangat mudah untuk dilakukan. Tema yang mengulas masalah ini pun sebenarnya sudah sangat banyak, sehingga mudah sekali mendapat informasi…
- Cara Download Video TikTok Tanpa Watermark Gratis Tanpa… Cerdaskan.com - Aplikasi TikTok sendiri menyediakan layanan untuk para penggunanya yang ingin mengunduh video, hanya saja sayangnya video yang diunduh memiliki watermark tersendiri sehingga butuh layanan download video TikTok tanpa…
- Cara Download Aplikasi di Laptop dan Memasangnya dengan Aman Cerdaskan.com - Cara download aplikasi di laptop bisa dikatakan berasal dari keinginan aneh untuk menggunakan aplikasi khusus perangkat mobile untuk digunakan di perangkat desktop, seperti laptop atau PC. Keinginan ini,…
- Cara Download Tiktok Tanpa Watermark Paling Mudah Cerdaskan.com - Download Tiktok tanpa watermark seringkali dicari oleh pengguna yang merasa terganggu oleh watermark yang menempel di sepanjang video. Terkadang, watermark memang bisa mengalihkan fokus saat menonton video downloadan.…
- Cara Download Sound TikTok untuk Bikin Konten FYP Cerdaskan.com - Download sound Tiktok biasanya dilakukan untuk pengisian suara dalam pembuatan konten dengan menggunakan aplikasi video editor di luar TikTok. Seperti diketahui, sebagai platform yang berisi konten-konten video pendek,…
- Cara Menyimpan Video TikTok Sendiri ke Galeri Tanpa di Post ttAda cara menyimpan video TikTok sendiri tanpa watermark ke galeri, tapi tidak ada cara menyimpan video TikTok ke galeri tanpa dipost serta tanpa watermark. Mudeng kan maksud saya? Saya selalu mendambakan…
- Mau Akses Premium Spotify Gratis? Begini Cara Termudahnya! Cerdaskan.com - Mendapat akses premium spotify gratis, sebenarnya bisa dilakukan dengan banyak cara. “Loh! Bukannya premium itu sebutan untuk layanan berbayar agar user mendapatkan akses secara bebas?” Benar, tapi dalam…